Pembahasan tentang Pengimbasan Progam Guru Belajar Seri AKM Bersama Ibu Ghurroh Kusumastuti, S.Farm. Apt
Assalamualaikum, Program Guru Belajar adalah salah satu cara untuk mengaktualisasikan berbagai kompetensi yang dimiliki, mengevaluasi diri serta mengembangkan diri secara mandiri dan berkelanjutan. Pembelajaran pada Program Guru Belajar merupakan upaya mendorong perbaikan dalam meningkatkan mutu pembelajaran. Apa itu Program Guru Selengkapnya